Skip to content

Cart

Your cart is empty

Article: Doa Berbuka Puasa Beserta Latin & Terjemahannya

Doa Berbuka Puasa Beserta Latin & Terjemahannya
Ramadhan

Doa Berbuka Puasa Beserta Latin & Terjemahannya

Saat kita menjalankan ibadah buka puasa, para umat muslim dianjurkan untuk membaca doa sebelum berbuka puasa. Memohon pada Allah SWT agar puasa yang dijalankan selama kurang lebih 13 jam diterima dan mensyukuri masih diberikan kekuatan tubuh menjalankan ibadah puasa tersebut.

Doa berbuka puasa

Dok. Pinterest

Diriwayatkan dalam HR Tirmidzi, dari Abdullah bin Amr bin al-Ash berkata bahwa Rasulullah SAW bersabda, "Bagi orang yang berpuasa ketika sedang berbuka ada doa yang tak akan tertolak."

Doa berbuka puasa 

Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.

Artinya: "Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadaMu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang."